Irema O

31 Mei 2022 14:28

Iklan

Irema O

31 Mei 2022 14:28

Pertanyaan

Salah satu prinsip kultur jaringan adalah kultur in vitro, yang berarti… a. Teknik yang digunakan untuk mencegah kontaminasi bakteri dan virus b. Teknik yang dilakukan pada kondisi lingkungan tertentu c. Teknik yang digunakan dalam memelihara bagian vegetatif tanaman d. Teknik yang mengunakan prinsip rekombinasi genetika e. Teknik pemeliharaan jaringan atau bagian dari individu secara buatan yang dilakukan di luar individu yang bersangkutan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

26

:

57

Klaim

26

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Fadilah

01 Juni 2022 01:09

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah E. Pembahasan: Kultur jaringan adalah suatu metode untuk memisahkan/mengisolasi bagian dari tanaman seperti sel, jaringan atau organ (daun, akar, batang, tunas dan sebagainya) serta membudidayakannya dalam lingkungan yang terkendali. Kultur in vitro yakni teknik pemeliharaan jaringan atau bagian dari individu secara buatan yang dilakukan di luar individu yang bersangkutan. Jadi jawaban yang benar adalah E.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi