Salsabilla R

18 Maret 2022 02:43

Iklan

Salsabilla R

18 Maret 2022 02:43

Pertanyaan

Salah satu faktor yang mempercepat proses islamisasi di Indonesia adalah adanya perkembangan ajaran tasawuf. Maksud dari pernyataan tersebut adalah .... a. masyarakat Islam di awal perkembangan Islam belum pernah mengenal tradisi bebau mistis atau gaib sebelumnya b. ajaran tasawuf banyak dengan gerakan usur pemurnian agama Islam c. aliran tasawuf memudahkan melakukan penaklukan di daerah-daerah d. tasawuf yang mengandung hal-hal mistis mudah diterima karena sebelumnya rakyat menganut agama Hindu e. kondisi masyarakat Indonesia yang anti sinkretisme

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

03

:

01

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Halimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

29 Maret 2022 02:51

Jawaban terverifikasi

Hai Salsa, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah yang d. tasawuf yang mengandung hal-hal mistis mudah diterima karena sebelumnya rakyat menganut agama Hindu. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Tasawuf secara etimologis berasal dari kata bahasa arab, yaitu tashawwafa, yatashawwafu, selain dari kata tersebut ada yang menjelaskan bahwa tasawuf berasal dari kata Shuf yang artinya bulu domba, maksudnya adalah bahwa penganut tasawuf ini hidupnya sederhana. Dalam proses sejarah penyebaran agama Islam, para ahli tasawuf digambarkan sebagai orang yang hidup dalam kesederhanaan, mereka selalu berusaha menghayati kehidupan masyarakatnya dan hidup bersama di tengah-tengah masyarakatnya. Para ahli tasawuf biasanya memiliki keahlian dalam hal-hal mistis dan gaib, yang biasanya digunakan untuk menyembuhkan penyakit dan lain-lain. Jalur tasawuf, yaitu proses islamisasi dengan mengajarkan teosofi dengan mengakomodir nilai-nilai budaya bahkan ajaran agama yang ada yaitu agama Hindu ke dalam ajaran Islam, sehingga mudah dimengerti dan diterima masyarakat Indonesia. Semoga membantu yaa :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi