Borrago O

11 November 2021 12:49

Iklan

Borrago O

11 November 2021 12:49

Pertanyaan

Salah satu dasar untuk mengklasifikasikan makhluk hidup adalah sejarah perkembangan evolusinya. Hal ini berarti setiap makhluk hidup yang... a. Berbeda filumnya berarti dekat kekerabatannya b. Makin tinggi taksonnya, makin dekat kekerabatannya c. Spesiesnya berlainan maka makin dekat kekerabatannya d. Makin dekat kekerabatannya, makin banyak pula persamaan sifatnya e. Makin tinggi tingkat taksonnya, maka makin banyak pula persamaannya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

45

:

12

Klaim

36

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Gustinawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

18 Juli 2022 16:49

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. Salah satu dasar untuk mengklasifikasikan makhluk hidup adalah sejarah perkembangan evolusinya. Klasifikasi makhluk hidup berdasarkan perkembangan evolusinya dapat dilihat dari perasamaan cirinya. Persamaan ciri dalam pengelompokkan makhluk hidup membentuk suatu tingkatan yang disebut dengan takson. Urutan takson dari tinggi ke rendah yaitu kingdom - filum/divisi - kelas - ordo - famili -genus -spesies. Takson yang lebih tinggi bersifat lebih umum dengan kekerabatan yang jauh, sedangkan takson yang lebih rendah bersifat lebih spesifik dan kekerabatannya semakin dekat. Selain itu, semakin rendah takson maka semakin banyak persamaan ciri yang dimiliki kelompok makhluk hidup. Dengan demikian, setiap makhluk hidup yang makin dekat kekerabatannya makin banyak pula persamaan sifatnya.


Suwandi S

30 November 2022 00:44

Thx kak

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi