Struthio C

01 Juni 2022 03:03

Iklan

Struthio C

01 Juni 2022 03:03

Pertanyaan

Salah satu ciri tumbuhan paku dari kelompok lycopodiinae adalah .... a. daunnya berbentuk sisik dengan satu tulang daun b. sporangium terletak pada buku-buku cabang (sinangium). c. sporangium tersusun dalam bentuk sorus di permukaan daun d. sporofil berbentuk perisai dengan sejumlah sporangium pada bagian bawah e. mempunyai daun sempurna (frond) dengan ukuran lebih besar dibandingkan kelompok paku lainnya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

26

:

55

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Dwi

Mahasiswa/Alumni Universitas Airlangga

01 Juni 2022 04:37

Jawaban terverifikasi

Salah satu ciri tumbuhan paku dari kelompok lycopodinae adalah B. Sporangium terletak pada buku-buku cabang (sinangium). Tumbuhan paku merupakan kelompok tumbuhan yang memiliki sistem pembuluh sejati (Tracheophyta). Tumbuhan paku tidak pernah menghasilkan b i j i untuk berkembang biak. Salah satu kelas dari tumbuhan paku adalah Lycopodinae. Lycopodinae (paku kawat) merupakan tumbuhan paku yang menghasilkan dua jenis spora, yaitu mikrospora dan makrospora. Lycopsida dapat tumbuh di daerah tropis, baik di atas tanah maupun menempel di kulit pohon, tetapi tidak bersifat parasit. Lycopsida sering disebut sebagai paku kawat atau paku rambut karena daun-daunnya yang berukuran sangat kecil dengan susunan spiral. Sesuai namanya, ciri-ciri tumbuhan paku ini berbatang seperti kawat. Umumnya tumbuhan ini hidup di darat dan sporangiumnya muncul di buku-buku cabang (sinangium) daun membentuk strobilus. Jadi, salah satu ciri tumbuhan paku dari kelompok lycopodinae adalah sporangium terletak pada buku-buku cabang (sinangium) (B).


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi