Agung S

12 Juni 2022 16:05

Iklan

Agung S

12 Juni 2022 16:05

Pertanyaan

Salah satu bagian dari arsitektur bangunan Masjid Kudus yang menunjukkan keunikan yang berbeda dengan masjid lainnya di indonesia ialah…. A. Letak masjid di dekat istana B. Atap masjid berjumlah ganjil C. Menara masjid menyerupai candi D. Atap masjid berbentuk tumpang E. Dinding mighrab ada gambar kura kura

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

02

:

46

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Pramesti

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

12 Juni 2022 16:58

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah C. Menara masjid menyerupai candi Masjid Kudus adalah masjid kuno yang dibangun oleh Sunan Kudus sejak tahun 1549 Masehi. Lokasi saat ini berada di Desa Kauman, Kecamatan Kota, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah. Hal yang menjadi keunikan Masjid Kudus adalah bagian arsitektur bangunan yang menjadi bukti akulturasi budaya Islam-Hindu, yaitu menara masjid yang menyerupai candi. Menara Kudus terdiri dari 3 bagian (kaki, badan, dan puncak bangunan). Menara ini juga dihiasi antefiks (hiasan yang menyerupai bukit kecil). Selain itu, Menara Kudus juga dibangun menggunakan material batu bata yang dipasang tanpa perekat semen. Jadi, jawaban yang benar adalah C. Menara masjid menyerupai candi


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

29

5.0

Jawaban terverifikasi