Asep K

13 April 2022 23:21

Iklan

Asep K

13 April 2022 23:21

Pertanyaan

rumus kimia senyawa asam bromat, kalium dikromat, dan krom(II) sulfit berturut-turut adalah .... a. H2CrO4, CaCrO4, dan CrSO4 b. H2CrO4, K2Cr2O7, dan CrSO4 c. H2CrO4, K2Cr2O7, dan CrSO3 d. H2Cr2O7, K2CrO4, dan CrSO3 e. H2Cr2O7, CaCrO4, dan CrSO4

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

44

:

52

Klaim

7

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Izzatun

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

14 April 2022 08:45

Jawaban terverifikasi

Hai Asep, Kakak bantu jawab ya... #sebelumnya kita luruskan dulu ya, kalau pilihan jawabannya seperti itu kemungkinan terjadi kesalahan penulisan soal, seharusnya senyawa "asam kromat" bukan asam bromat. Jawabannya adalah : c. H2CrO4, K2Cr2O7, dan CrSO3 Pembahasan : Simak penjelasannya pada gambar terlampir ya... Rumus kimia asam kromat adalah H2CrO4, kalium dikromat adalah K2Cr2O7, dan krom (II) sulfit adalah CrSO3. Jadi jawaban yang benar adalah c. Semoga membantu, Terima kasih sudah bertanya di roboguru.

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi bila: C2H5OH + PCl5

59

0.0

Jawaban terverifikasi