Cindey P

08 April 2020 07:43

Iklan

Cindey P

08 April 2020 07:43

Pertanyaan

Rumus bangun dari proses reaksi antara H2O dengan H+ yang menghasilkan ion H3O+

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

09

:

26

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Nurul

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

29 Desember 2021 07:27

Jawaban terverifikasi

Hai Cindey! Jawaban dari pertanyaan di atas sesuai penjelasan berikut ini ya.^^ Reaksi H2O dengan H+ akan menghasilkan H3O+ sesuai persamaan reaksi berikut ini. H2O + H+ → H3O+ Pada oksigen terdapat 2 pasang elektron bebas yang dapat digunakan untuk berikatan. Atom H yang melepaskan 1 elektron terluarnya akan membentuk ion H+, jadi ion H+ ini tidak mempunyai elektron yang dapat digunakan untuk berikatan. Namun, produk H3O+ dapat terbentuk. Hal ini dikarenakan oksigen menggunakan 1 pasang elektronnya untuk berikatan dengan ion H+. Atau dengan kata lain, hanya oksigen yang menyumbangkan elektronnya. Ini disebut dengan ikatan kovalen koordinasi, yaitu ikatan yang terjadi bila hanya satu atom yang menyumbangkan pasangan elektron. Proses reaksi dalam rumus bangunnya dapat kamu lihat pada gambar di bawah ini.

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

tuliskan reaksi di katode dan anode pada elektolisis larutan Mg Br dengen elektroda C1

12

4.8

Jawaban terverifikasi