Adelia P

05 Juni 2022 13:05

Iklan

Adelia P

05 Juni 2022 13:05

Pertanyaan

Relief candi borobudur

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

21

:

02

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Setyaningsih

05 Juni 2022 13:50

Jawaban terverifikasi

Halo Adelia P, kakak bantu jawab ya. Candi Borobudur terdiri dari 5 jenis relief. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Candi Borobudur merupakan salah satu candi peninggalan Kerajaan Mataram Kuno yang terletak di Magelang, Jawa Tengah. Candi Borobudur merupakan bangunan megah yang terdiri dari 6 lantai. Dalam Candi Borobudur terdiri dari 5 jenis reiief, yaitu: a. Relief Karmawibhangga Relief Karmawibhangga terletak di lantai dasar dan mengisahkan hukum sebab-akibat perbuatan manusia dalam kehidupan sehari-hari. b. Relief Jataka Relief Jataka terletak di lantai 3. Relief ini mengisahkan perjalannan Bodhisattwa dalam upaya menyempurnakan kebajikan demi mencapai pencerahan. c. Relief Avadana Relief Avadana terletak di lantai 4. Relief ini berisi kisah-kisah moral yang dapat menjadi tuntunan hidup, seperti kisah Maitrakanyaka. d. Relief Lalitavistara Relief Lalitavistara terletak di lantai 3. Relief ini berisi kehidupan Buddha dari sebelum masa kelahiran sampai saat pengajaran pertamanya di Taman Rusa. e. Relief Gandavyuha Relief Gandavyuha terletak di lantai 4-6. Relief ini berisi kisah perjalanan tokoh Sudhana menemui para mitra dan guru kebajikan untuk merealisasikan pencerahan akal budi. Dengan demikan, Candi Borobudur terdiri dari 5 jenis relief. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi