Sanjaya S

13 Januari 2022 18:55

Iklan

Sanjaya S

13 Januari 2022 18:55

Pertanyaan

Realisasi dari janji Koiso mengenai penyerahan kemerdekaan Indonesia yang diutarakan oleh Perdana Menteri Kuniala Koiso adalah dengan dibentuknya… a. PPKI b. Seinendan c. Chuo Sangi In d. BPUPKI e. Keibodan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

19

:

06

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Dipta

18 Januari 2022 14:47

Jawaban terverifikasi

Halo Sanjaya, saya bantu jawab ya. Jawaban : D. Pembahasan : Setelah mengalami kekalahan demi kekalahan pada awal tahun 1945 di Perang Asia Timur Raya (Perang Dunia ke-2), pihak Jepang sadar bahwa daerah-daerah pendudukannya akan menjadi sasaran dari pihak Sekutu. Selain itu, Jepang saat ini membutuhkan segala sumber daya dan upaya untuk menghadapi Pihak Sekutu. Oleh karena itu, Perdana Menteri Jepang saat itu, Kuniaki Kaiso, memberikan Janji Kemerdekaan kepada Indonesia kelak di kemudian hari dengan harapan mendapatkan simpati serta bangsa Indonesia dapat membantu Jepang dalam Perang Dunia ke-2. Untuk mendukung usulan Kaiso, pada 1 Maret 1945, Kumakichi Hurada selaku Jenderal Dai Nippon di Jawa menyatakan segera dibentuk badan baru bernama Dokuritsu Junbi Cosakai (BPUPKI). Akhirnya, pada 2 April 1945, BPUPKI diresmikan dan pada tanggal 28 Mei 1945 Anggota dari BPUPKI dilantik. Dengan demikian, Realisasi dari janji Koiso mengenai penyerahan kemerdekaan Indonesia yang diutarakan oleh Perdana Menteri Kuniala Koiso adalah dengan dibentuknya (D) BPUPKI Terimakasih sudah bertanya, semoga bermanfaat ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

29

5.0

Jawaban terverifikasi