Ai H

07 Mei 2022 12:49

Iklan

Ai H

07 Mei 2022 12:49

Pertanyaan

Reaksi yang terjadi pada baterai Leclanche adalah sebagai berikut: 2MnO2(s) + 2NH4^+(aq) + Zn(s) → Mn2O3(s) + Zn^2+(aq) + 2NH3(aq) + 2H2O(l) Spesi kimia yang bertindak sebagai oksidator dan hasil oksidasinya adalah ... A. NH4^+(aq) dan H2O(l) B. Zn(s) dan Mn2O3(s) C. MnO2(s) dan Mn2O3(s) D. MnO2(aq) dan Zn^2+(aq) E. NH4^+(aq) dan NH3(aq)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

37

:

48

Klaim

151

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Yeni

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Padang

08 Mei 2022 02:26

Jawaban terverifikasi

Halo dek Ai H, kakak bantu jawab ya. Jawabannya D Reaksi reduksi - oksidasi adalah reaksi dimana ada zat yang mengalami reduksi ( penurunan bilangan oksidasi ) dan ada atom yang mengalami oksidasi ( kenaikan bilangan oksidasi ). Zat yang mengalami reduksi disebut juga sebagai oksidator dan zat yang mengalami oksidasi disebut juga sebagai reduktor. Ada beberapa aturan bilangan oksidasi yang harus diketahui untuk menjawab soal ini, yaitu ; 1. Bilangan oksidasi atom H = +1, kecuali dalam hidrida -1 2. Bilangan oksidasi unsur bebas adalah nol. 3. Total bilangan oksidasi dalam senyawa adalah nol 4. Bilangan oksidasi atom O = -2 kecuali dalam peroksida -1, superoksida -1/2. 5. Jumlah bilangan oksidasi suatu ion sama dengan muatannya. MnO2 Biloks Mn + 2 Biloks O = 0 Biloks Mn + 2 (-2) = 0 Biloks Mn = +4 NH4^+ Biloks N + 4 biloks H = +1 Biloks N + 4 (+1) = +1 Biloks N = -3 Zn unsur bebas, biloks Zn = 0 Mn2O3 2 Biloks Mn + 3 biloks O = 0 2 Biloks Mn + 3 (-2) = 0 Biloks Mn = +3 Zn^2+ suatu ion bermuatan +2, biloks Zn = +2 Pada reaksi yang mengalami penurunan biloks ( oksidator ) adalah MnO2, biloks Mn berubah dari +4 menjadi +3 dan hasil oksidasi adalah Zn^2+ dimana Zn berubah biloks dari 0 menjadi +2. Jadi yang bertindak sebagai oksidator adalah MnO2 dan hasil oksidasinya adalah Zn.

alt

Iklan

Irfanul H

01 Maret 2023 02:38

Bateral Leclariche pada saat deguminkan, terjadi reaksi redoks Zn(s) + 2MH4 (aq) + 2 MnOz (s) (Zn(s) + 2MHg (aq) + 2MnO2 (s). Mnz 05 (1) + Zn (aq) + 2011 (2 Maka, spesi yang bertindas sebaga reduktor dan hasil reduksi secara berturut-turut adalah...


Irfanul H

01 Maret 2023 02:38

Bateral Leclariche pada saat deguminkan, terjadi reaksi redoks Zn(s) + 2MH4 (aq) + 2 MnOz (s) (Zn(s) + 2MHg (aq) + 2MnO2 (s). Mnz 05 (1) + Zn (aq) + 2011 (2 Maka, spesi yang bertindas sebaga reduktor dan hasil reduksi secara berturut-turut adalah...


Alex A

27 November 2023 18:55

Tuliskan reaksi yang terjadi pada sel baterai leclanche


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pH dari larutan NH4F 0,1M (Ka= 10^-5 dan Kb=10^-7) adalah.... *

635

3.7

Jawaban terverifikasi