Nama S

06 Maret 2022 10:30

Iklan

Nama S

06 Maret 2022 10:30

Pertanyaan

Processor Intel Core 17 menggunakan socket processor dengan tipe.... a. LGA 1156 b. LGA 775 C. AM2+ d. Socket T

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

54

:

37


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

V. Harmiliantika

Master Teacher

17 Maret 2022 05:02

Jawaban terverifikasi

Halo, Nasywa N , terimakasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah A. LGA 1156 Berikut ini penjelasannya: LGA 1156 merupakan sebuah socket processor yang bisa digunakan oleh processor seperti Core I3, I5, I7. LGA 1156, juga dikenal sebagai Socket H atau H1, merupakan socket Intel yang diperuntukkan bagi CPU desktop. LGA adalah singkatan untuk “Land Grid Array” (kala diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia menjadi: “grid tanah array”). Penerus dari socket ini yang kompatibel adalah LGA 1155. LGA 1156, bersama dengan LGA 1366, dirancang untuk menggantikan LGA 775. Jika socket yang sebelumnya yakni LGA 775, prosesor terhubung ke Northbridge menggunakan Front Side Bus, LGA 1156 prosesor mengintegrasikan fitur tradisional yang terletak di northbridge ke dalam prosesor itu sendiri. Jadi, jawaban yang tepat adalah opsi A. LGA 1156 Semoga membantu.


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!