Ria J

22 Maret 2022 02:02

Iklan

Ria J

22 Maret 2022 02:02

Pertanyaan

Prasangka yang baik (husnudzan) atau positive thingking maksudnya adalah.... *

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

50

:

33

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. SRI

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

26 Maret 2022 12:03

Jawaban terverifikasi

Hallo Ria J, kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah sikap serta cara pandang yang menyebabkan seseorang melihat sesuatu secara positif dan dibekali dengan hati yang bersih, serta tindakan yang lurus. Berikut ini penjelasannya. Secara Bahasa Husnudzan berasal dari dua kata yaitu 'حُسْنُ' yang berati baik dan 'الظَّنِّ' yang berati sangka, sehingga jika digabung memiliki arti berbaik sangka. Secara istilah, husnuzan adalah sikap serta cara pandang yang menyebabkan seseorang melihat sesuatu secara positif dan dibekali dengan hati yang bersih, serta tindakan yang lurus. Sifat husnudzan sendiri akan melahirkan kenyakinan bahwa segala kenikmatan dan kebaikan yang diterima manusia berasal dari Allah. Sedangkan keburukan yang menimpa manusia disebabkan oleh tingkah laku manusia tersebut. Dengan begitu, sifat ini mendorong manusia untuk beramal dengan sungguh untuk mencapai kehidupan lebih baik. Jadi, jawaban yang tepat yaitu sikap serta cara pandang yang menyebabkan seseorang melihat sesuatu secara positif dan dibekali dengan hati yang bersih, serta tindakan yang lurus. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perang Uhud dimenangkan oleh kafir karena umat Islam ... A. bercerai-cerai B.berselisih C. berseteru D. bersekutu E. bergerombol

6

5.0

Jawaban terverifikasi