Huda S

25 Februari 2022 10:23

Iklan

Huda S

25 Februari 2022 10:23

Pertanyaan

Posisi awal jurus kedua pencak silat adalah.... a. berdiri tegak kedua lutut agak ditekuk, kedua tangan mengepal disamping badan b. berdiri kedua kaki dirapatkan, kedua tangan siaga di depan dada c. berdiri kedua kaki rapat, kedua tangan siaga di depan badan d. berdiri tegak, kedua tangan mengepal di depan dada

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

44

:

38

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Setiawan

07 April 2022 16:31

Jawaban terverifikasi

Halo Huda S. Kakak bantu jawab ya. Jawabannya adalah (d) berdiri tegak, kedua tangan mengepak di depan dada. Berikut ini penjelasannya. Berikut cara melakukan gerakan aktivitas pembelajaran jurus kedua dalam pencak silat: 1. Pada hitungan ke-1 lakukan posisi awal dengan berdiri tegak dan kedua tangan mengepal di depan dada. 2. Pada hitungan ke-2 kaki kanan melangkah ke samping kanan bersamaan kedua tangan dipukulkan ke depan lurus. 3. Pada hitugan ke-3 tarik kedua lengan bersamaan seperti sikap awal sambil menarik kaki kanan seperti sikap awal. 4. Pada hitungan ke-4 kaki kiri melangkah ke samping kiri bersamaan kedua tangan dipukulkan ke depan lurus. 5. Hitungan ke-5 kembali ke posisi awal. *Lakukan gerakan lurus pertama 4 samapai 5 kali, sampai kalian hafal gerakannya dan sekaligus gerakannya sempurna. Jadi, jawaban yang tepat untuk soal tersebut adalah pilihan (d) berdiri tegak, kedua tangan mengepal di depan dada Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Sebutkan 4 teknik dasar dalam permainan sepak bola​

12

4.0

Jawaban terverifikasi