Delonix R

03 November 2021 05:25

Iklan

Delonix R

03 November 2021 05:25

Pertanyaan

Persilangan intermediet antara Mirabilis jalapa berbunga merah dan tanaman Mirabilis jalapa berbunga putih akan menghasilkan individu F2 dengan perbandingan fenotip . . . .

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

25

:

56

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Handoko

20 November 2021 01:50

Jawaban terverifikasi

Halo Adik, kakak coba bantu jawab ya. Perbandingan fenotipenya adalah 1 merah : 2 merah muda : 1 puth. Mari kita bahas! Persilangan pada soal merupakan persilangan monohibrid karena menggunakan satu sifat dari Mirabilis jalapa yaitu warna. Persilangan tersebut juga merupakan persilangan intermediet. Pada beberapa kejadian, individu hasil perkawinan tidak didominasi oleh salah satu induknya sehingga sifat dominan tidak muncul sepenuhnya pada keturunannya. Sebagai contoh, sifat intermediet ini terjadi pada persilangan Mirabilis jalapa. Warna merah sebagai sifat dominan tidak berhasil menutupi warna putih secara penuh, sehingga warna yang muncul pada keturunannya bukan warna merah melainkan sifat antara dari merah dan putih yaitu merah muda. Perhatikan persilangan berikut! P1 = Mirabilis jalapa merah (MM) >< Mirabilis jalapa putih (mm) G = M >< m F1 = Mm (Merah Muda) P2 = Mm >< Mm G = M,m >< M,m F2 = MM, Mm, Mm, mm Sehingga, pada persilangannya akan menghasilkan 1 MM (merah) : 2 Mm (merah muda) : 1 mm (putih). Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi