Nanda A

11 Mei 2022 14:56

Iklan

Nanda A

11 Mei 2022 14:56

Pertanyaan

Persatuan dan kesatuan tercermin dalam konsep wawasan nusantara tuliskan tiga karakteristik negara Indonesia berdasarkan konsep wawasan nusantara

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

39

:

50

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Subadri

12 Mei 2022 13:27

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah: 1. Indonesia sebagai negara kepulauan. Artinya wilayah Indonesia dikenal sebagai suatu wilayah lautan yang ditaburi pulau-pulau besar dan kecil. 2. Karakteristik wilayah Indonesia terletak pada manunggalnya wilayah laut, darat, dengan wilayah udara. 3. Sebagai negara dengan karakteristik wilayah lautan, laut atau perairan Indonesia merupakan wilayah pokok, bukan merupakan pelengkap. Mari simak pembahasan berikut! Berikut ini adalah karakteristik Indonesia berdasarkan konsep Wawasan Nusantara: 1. Indonesia sebagai negara kepulauan. Artinya wilayah Indonesia dikenal sebagai suatu wilayah lautan yang ditaburi pulau-pulau besar dan kecil. 2. Karakteristik wilayah Indonesia terletak pada manunggalnya wilayah laut, darat, dengan wilayah udara. 3. Sebagai negara dengan karakteristik wilayah lautan, laut atau perairan Indonesia merupakan wilayah pokok, bukan merupakan pelengkap. 4. Laut merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari daratan, bukan pemisah antara daratan dan pulau yang satu dengan yang lainnya. Jadi, jawabannya seperti pada pembahasan diatas.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi