Agung S

10 Mei 2022 03:36

Iklan

Agung S

10 Mei 2022 03:36

Pertanyaan

Persaingan antara Portugis dan Spanyol di Nusantara diselesaikan melalui perjanjian damai, yakni Perjanjian Saragosa pada 1529. Arti penting Perjanjian Saragosa bagi Portugis adalah .... A. Portugis mendapatkan sebelah timur dengan batas garis bujur yang melalui 297,5 marine leagues atau 170 sebelah timur Kepulauan Maluku B. Portugis tidak diperbolehkan melakukan aktivitas perdagangan di luar Maluku, terutama Filipina C. Portugis harus tunduk terhadap keputusan Paus untuk menjalin kerja sama dengan Spanyol D. memperkuat kedudukan Portugis untuk melakukan monopoli rempah-rempah di Maluku E. meredam perlawanan rakyat Ternate di bawah pimpinan Sultan Khairun

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

57

:

15

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Gunawan

11 Mei 2022 02:07

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah D. memperkuat kedudukan Portugis untuk melakukan monopoli rempah-rempah di Maluku Untuk lebih jelasnya, simaklah pembahasan berikut ini : Perjanjian Saragosa merupakan kesepakatan yang diambil oleh Spanyol dan Portugis untuk menyelesaikan perselisihan ketika mereka bertemu di Maluku. Perjanjanjian Saragosa ini merupakan perjanjian yang menghapus perjanjian Tordesillas, perjanjian antara Spanyol dan Portugis sebelumnya yang membagi wilayah dunia di luar Eropa menjadi dua bagian. Perjanjian Saragosa, ditandatangani pada tanggal 22 April 1529. Secara garis besar, isi Perjanjian Saragosa tetap membagi wilayah dunia di luar Eropa untuk Spanyol dan Portugis. Dari Meksiko ke arah barat hingga Kepulauan Filipina menjadi milik Spanyol. Sementara Portugis mendapatkan wilayah dari Brasil ke timur sampai Kepulauan Maluku. Sebagai konsekuensi dari Perjanjian Saragosa, maka Spanyol harus segera meninggalkan Kepulauan Maluku dan kembali fokus di Filipina. Sedangkan Portugis diperkenankan tetap melakukan aktivitasnya di Kepulauan Maluku, termasuk memonopoli perdagangan rempah-rempah. Dengan demikian, arti penting perjanjian saragosa bagi Portugis adalah dapat memperkuat kedudukan Portugis untuk melakukan monopoli rempah-rempah di Maluku. semoga membantu ya


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi