Agung S

10 Mei 2022 03:36

Iklan

Agung S

10 Mei 2022 03:36

Pertanyaan

Pernyataan yang tidak sesuai dengan sejarah dan kebijakan Kesultanan Samudera Pasai adalah... A memberi keistimewaan kepada para pedagang dari luar Nusantara berupa pembebasan pajak B. pada masa pemerintahan Ahmad Malik az-Zahir, Pasai mendapat serangan dari Majapahit C. lada sebagai salah satu komoditas dagang utama kerajaan D. deureuham digunakan sebagai mata uang E. didirikan pada 1267 oleh Malik as Saleh

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

13

:

34

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Susyanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

11 Mei 2022 01:59

Jawaban terverifikasi

Jawaban: A Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini. Kerajaan Samudera Pasai merupakan kerajaan bercorak Islam yang terletak di ujung Sumatera, tepatya di tepi selat Malaka. Kerajaan ini didirikan oleh Marah Silu atau dikenal sebagai Sultan Malik as Saleh. Kerajaan Samudera Pasai mengandalkan perekonomian pada perdagangan laut karena posisinya yang strategis di Selat Malaka sehingga perdagangan berkembang pesat. Komoditas utama perdagangan Samudera Pasai adalah lada, kapur barus, dan emas. Untuk memperlancar aktivitas perdagangan, kerajaan Samudera Pasai mengeluarkan mata uang emas yang dinamakan deureuham/dirham sebagai alat tukar atau alat pembayaran. Pada masa pemerintahan Sultan Malik al-Zahir, Samudera Pasai mendapat serangan dari Majaphit. Akibatnya serangan tersebut membuat Sultan melarikan diri dari ibu kota kerajaan. Dengan demikian, yang TIDAK SESUAI dengan sejarah dan kebijakan sultan dari Kerajaan Samudera Pasai adalah A. memberikan keistimewaan kepada para pedagang asing berupa pembebasan pajak. Semoga membantu :)


Iklan

Putra W

26 Mei 2023 12:42

Pernyataan yang tidak sesuai dengan sejarah dan kebijakan Kesultanan Samudera Pasai adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi