A. F

14 Desember 2021 11:43

Iklan

A. F

14 Desember 2021 11:43

Pertanyaan

Pernyataan yang benar mengenai kromosom, yaitu A. Kromosom terdapat dalam rongga antarsel. B. Semua kromosom dalam sel berbentuk sama. C. Kromosom dalam sebuah sel selalu berukuran sama. D. Semua makhluk hidup mempunyai jumlah kromosom sama. E. Individu dalam satu spesies mempunyai jumlah kromosom sama

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

05

:

33

Klaim

24

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Agustina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

16 Desember 2021 12:49

Jawaban terverifikasi

Hai Adik, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban untuk soal ini adalah E. Kromosom ialah benda-benda halus berbentuk lurus seperti batang atau bengkok dan terdiri dari zat yang mudah mengikat zat warna di dalam nukleus. Kromosom yang terdapat di dalam sebuah sel tidak pernah sama bentuk dan ukurannya. Banyaknya kromosom di dalam nukleus berbeda-beda pada tiap spesies makhluk hidup, namun jumlahnya untuk tiap spesies sejenis adalah konstan atau tetap. Misalnya jumlah kromosom pada manusia, jumlahnya akan selalu 46 kromosom. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi