Cepra A

18 Juni 2022 10:33

Iklan

Cepra A

18 Juni 2022 10:33

Pertanyaan

Pernyataan manakah yang benar mengenai suksesi ? 1). suksesi yang terjadi setelah penebangan hutan adalah suksesi sekunder. 2) suksesi yang terjadi setelah kebakaran hutan adalah suksesi sekunder. 3) secara umum, kebakaran merupakan proses ekologis yang penting, beberapa ekosistem bergantung pada kebakaran untuk regenerasinya. 4) pada hutan klimaks, sebagian besar spesies dasar hutannya memiliki kemampuan kompetisi yang tinggi. 5) pada hutan klimaks, sebagian besar spesies dasar hutannya merupakan spesies yang intoleran terhadap stres

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

02

:

47

Klaim

4

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Fakhirah

Mahasiswa/Alumni ""

19 Juni 2022 07:48

Jawaban terverifikasi

Pernyataan yang benar mengenai suksesi adalah pernyataan 1 dan 2. Suksesi adalah suatu proses perkembangan ekosistem yang tidak seimbang menuju ekosistem seimbang. Suksesi terdiri atas 2 jenis, yaitu suksesi primer dan suksesi sekunder. Suksesi sekunder adalah suksesi pada suatu komunitas tumbuhan yang telah ada sebelumnya pada suatu wilayah, namun mengalami kerusakan seperti kebakaran, banjir, atau kegiatan lainnya yang menyebabkan vegetasi awal menghilang. Pada suksesi sekunder ini, kerusakan yang terjadi tidak sampai menghilangkan seluruh vegetasi awal, sehingga akhir suksesi akan membentuk bakal kehidupan yang berasal dari sisa-sisa kehidupan pada komunitas alami. Akhir dari proses suksesi adalah terbentuknya komunitas klimaks yang bersifat stabil (tidak berubah). Berdasarkan penjelasan tersebut, maka pernyataan yang benar mengenai suksesi adalah pernyataan 1 dan 2


Iklan

Rodiatul H

14 Maret 2023 09:43

Guiihgfyjjj


Mutiara T

30 Agustus 2023 08:13

Pada piramida ekologi normal, tingkatan trofik yang lebih tinggi pada umumnya lebih kecil. Hal yang memungkinkan terbentuknya piramida terbalik adalah: Piramida jumlah dengan satu produsen besar Piramida masa dengan produsen yang memiliki siklus hidup singkat Piramida energi dalam ekosistem yang memiliki panas ekstrem Pernyataan yang benar adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi