Nabila A

24 April 2022 23:55

Iklan

Nabila A

24 April 2022 23:55

Pertanyaan

permusuhan antar keluarga kerajaan demak mengakibatkan karya penangsang terbunuh oleh sutawijaya dilatar belakangi oleh ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

20

:

28

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rosalina

30 April 2022 00:55

Jawaban terverifikasi

Hallo Nabila, kakak bantu jawab ya Jawabannya adalah balas dendam yang dilakukan Sutawaijaya dengan alasan bahwa mertuanya yaitu Sunan Prawoto telah dibunuh oleh Arya Penangsang. Mari simak penjelasan berikut ini: Kerajaan Demak merupakan kerajaan Islam pertama di Jawa yang berdiri tahun 1475 hingga 1568. Kerajaan ini didirikan oleh Raden Patah dengan bantuan ulama Islam Jawa pada masa itu. Kekuasaan kerajaan Demak di pulau Jawa tidak berlangsung lama. Pada pertengahan abad ke-16 Masehi, kerajaan Demak mengalami krisis politik dan keamanan yang akhirnya mengakibatkan keruntuhan kerajaan. Pasca meninggalnya Sultan Trenggana, kerajaan Demak mengalami kekacauan politik yang disebabkan oleh perebutan kekuasaan antara Arya Penangsang dan Sunan Prawoto. Arya Penangsang menganggap dirinyalah yang berhak menjadi raja, sehingga Sunan Prawoto berhasil dibunuh oleh dia. Tindakan pembunuhan Sunan Prawoto oleh Arya Penangsang mendapat kecaman dari menantu Sultan Trenggana bernama Joko Tingkir atau Sultan Hadiwijaya. Jaka Tingkir bersama Ki Gede Pemanahan dan Ki Panjawi melakukan upaya perebutan kembali takhta Demak dari Arya Penangsang. Pada akhirnya, persekutuan antara Jaka Tingkir, Ki Gede Pamanahan dan Ki Panjawi berhasil mengalahkan Arya Penangsang di Jipang Panolan. Dengan demikian, latar belakang terbunuhnya Arya Penangsang adalah karena dendam dari Sutawaijaya dengan alasan bahwa mertuanya yaitu Sunan Prawoto telah dibunuh oleh Arya Penangsang. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi