Vira R

24 Maret 2022 02:22

Iklan

Vira R

24 Maret 2022 02:22

Pertanyaan

Permainan bola bangsa Maya disebut … a. jaguar b. itzamma c. pitziil d. shamans e. pitz

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

54

:

19

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Sari

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung

17 Agustus 2022 11:32

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah E. Pitz. Bangsa Maya memiliki ritual yang dilakukan dengan permainan bola, dalam bahasa Maya dinamakan Pitz. Permainan bola tersebut kadang-kadang disertai dengan pengorbanan manusia. Biasanya pemain yang diadu adalah para tawanan perang. Sedangkan permainan dilakukan di lapangan yang luas, hal ini terbukti dengan penemuan lapangan bola tertua sekitar tahun 1400 SM. Berdasarkan pemaparan diatas dapat disimpulkan bahwa permainan bola bangsa Maya disebut E. Pitz.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi