Indah P

14 Maret 2022 10:52

Iklan

Indah P

14 Maret 2022 10:52

Pertanyaan

Peristiwa Revolusi Perancis terjadi pada tanggal 14 Juli 1789 yang ditandai dengan ..... A. Berdirinya badan legislatif B. Jatuhnya kekuasaan Louis XVI C. Adanya krisis keuangan negara D. Penyerbuan penjara Bastile oleh rakyat E. Keluarnya Declaration des Droits’ de I’Homme et du Citoyen

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

51

:

34

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Susyanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

21 Maret 2022 22:09

Jawaban terverifikasi

Hai Indah, Kaka bantu jawab yaa. Jawaban yang tepat adalah opsi D. Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini. Revolusi Perancis dilatarbelakangi oleh Raja Louis XVI yang menerapkan aturan baru mengenai pembayaran pajak yang banyak merugikan rakyat golongan bawah. Hal ini menimbulkan kesenjangan sosial dan kemiskinan yang membuat rakyat tidak puas dengan kepemimpinan raja Louis. Rakyat menuntut agar golongan bangsawan dan tuan tanah juga diberi beban membayar pajak, namun tuntutan ini ditolak. Akhirnya rakyat yang murka mengacaukan seluruh penjuru kota Paris. Saah sau ujuan mereka adaah penjara Bastille yang dianggap sebagai simbo tirani dan keangkuan Raja. Tepatnya pada 14 Juli 1789, rakyat menyerbu dan berhasil merebut amunisi serta persenjataan di penjara Bastille. Mereka juga secara sengaja melepaskan para tawanan. Peristiwa ini dianggap sebagai awal dimulainya Revolusi Prancis. Semoga membantu yaa :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi