Ruslan R

10 Mei 2022 21:05

Iklan

Ruslan R

10 Mei 2022 21:05

Pertanyaan

Perhimpunan Indonesia (PI) merupakan salah satu organisasi pergerakan bersifat radikal. Bagaimana corak radikal yang diterapkan PI?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

55

:

27

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Zaenita

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Nasional Malang

28 Juli 2022 02:14

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah perhimpunan Indonesia melakukan kritik terang-terangan terhadap kolonialisme Belanda. Yuk disimak penjelasannya. Perhimpunan Indonesia merupakan salah satu organisasi pergerakan yang bersifat radikal. Perhimpunan Indonesia didirikan pada tahun 1908 oleh para mahasiswa Indonesia yang sedang belajar di Belanda. Kemudian pada tahun 1913, dengan hadirnya Cipto Mangunkusumo dan Suwardi Suryaningrat menjadikan perhimpunan Indonesia memikirkan kepentingan organisasi bagi bangsa Indonesia. Perhimpunan Indonesia termasuk organisasi pergerakan non kooperatif karena sering melakukan kritik secara terang-terangan terhadap kolonial Belanda. Mereka pernah menerbitkan majalah Hindia Poetra yang sering mengisyaratkan ide-ide anti kolonial. Hal ini tentunya menjadi ancaman bagi pemerintahan Belanda. Jadi, corak radikal yang diterapkan oleh perhimpunan Indonesia adalah melakukan kritik terang-terangan terhadap kolonialisme Belanda.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi