Farhan C

07 April 2022 13:47

Iklan

Iklan

Farhan C

07 April 2022 13:47

Pertanyaan

Perhatikan teks berikut! (1)Tebing Breksi merupakan primadona baru bagi wisatawan di berbagai daerah. (2) Mereka datang berduyun-duyun untuk melihat lokasi wisata yang berada ke sebelah selatan Candi Prambanan tersebut. (3) Lokasi wisata Tebing Breksi berada di Sambirejo, Prambanan, Kabupaten Sleman (4) Tebing Breksi memiliki pemandangan indah sehingga menjadi daya tarik tersendiri di tempat wisata ini. Penggunaan kata depan yang tepat terdapat pada kalimat nomor ... A. 4 B. 3 C. 2 D. 1


63

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Salsabila

08 April 2022 07:16

Jawaban terverifikasi

Hai, Farhan C. Terima kasih sudah bertanya ke Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Penggunaan kata depan yang tepat pada kutipan teks di atas terletak pada kalimat nomor (1), (3), dan (4). Yuk, simak pembahasan berikut ini. Kata depan (preposisi) adalah kata yang digunakan di depan sebelum nomina, verba, dan keterangan. Kata depan terdiri atas ke, dari, di. Penulisan kata depan yang tepat adalah sebagai berikut. 1. Penulisan kata depan dipisah bila menunjukkan keterangan tempat, seperti ke sini, ke rumah sakit, ke sekolah, di rumah, di pasar, dari kantor, dsb. 2. Apabila digunakan pada kata yang tidak menunjukkan tempat, maka penulisan kata depan yang tepat adalah digabung. Contoh dinantikan, daripada, keadilan, dsb. 3. Apabila digunakan dalam kalimat pasif, maka penulisannya digabung dengan verba. Contoh tugasku dibantu oleh kakakku. Berdasarkan penjelasan di atas, penggunaan kata depan yang tepat pada kutipan teks tersebut terletak pada kalimat nomor (1), (3), dan (4). - Kalimat (1) berbunyi "Tebing Breksi merupakan primadona baru bagi wisatawan di berbagai daerah.". Penggunaan kata depan di- menunjukkan keterangan tempat, yaitu berbagai daerah. - Kalimat (3) berbunyi "Lokasi wisata Tebing Breksi berada di Sambirejo, Prambanan, Kabupaten Sleman." Penggunaan kata depan di- pada kalimat tersebut menunjukkan keterangan tempat, yaitu Sambirejo, Prambanan, Kabupaten Sleman. - Kalimat (4) berbunyi "Tebing Breksi memiliki pemandangan indah sehingga menjadi daya tarik tersendiri di tempat wisata ini." penggunaan kata depan di- pada kalimat tersebut menunjukkan tempat wisata yang sudah disebutkan pada kalimat sebelumnya. Dengan demikian, penggunaan kata depan yang tepat pada kutipan teks di atas terletak pada kalimat nomor (1), (3), dan (4). Semoga membantu🙂


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

buatlah teks pidato dengan tema pendidikan

231

0.0

Jawaban terverifikasi

Tentukan pernyataan berikut ini benar atau salah. Badanku lemas seakan rontok semua sendiku. Kalimat tersebut merupakan kalimat yang mengandung majas personifikasi

35

0.0

Lihat jawaban (1)

Iklan

Iklan

Iklan

Iklan