Jasmine J

17 Maret 2022 16:36

Iklan

Jasmine J

17 Maret 2022 16:36

Pertanyaan

Perhatikan reaksi oksidasi menggunakan KMnO4. Apakah reaksi oksidasi tersebut dapat terjadi, tuliskan hasil reaksinya !

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

00

:

01

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Aprilia

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

21 Maret 2022 04:53

Jawaban terverifikasi

Hai Jasmine :) Jadi, senyawa 2–propanon diatas tidak dapat mengalami oksidasi. Kakak bantu jelaskan yaaa. Keton merupakan salah satu senyawa turunan alkana yang mengandung gugus –CO. Rumus umum senyawa keton yaitu CnH2nO, sama seperti aldehid. Maka dari itu kedua senyawa ini saling berisomer gugus fungsi. Keton dan aldehid adalah reduktor, tetapi sifat reduktor keton lebih lemah dari aldehid. Karena aldehid merupakan reduktor kuat maka dapat mereduksi oksidator-oksidator lemah seperti pereaksi Tollens dan Fehling. Sedangkan oksidator-oksidator lemah tersebut tidak dapat mengoksidasi keton. Termasuk saat senyawa keton pada soal diatas (2–propanon) direaksikan dengan KMnO4, tidak terjadi reaksi oksidasi.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

36

5.0

Jawaban terverifikasi