Episcia R

23 Maret 2022 03:23

Iklan

Episcia R

23 Maret 2022 03:23

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut ini. 1) Mensintesis lemak dan kolesterol 2) Menampung protein yang disintesis oleh ribosom 3) Transportasi molekul-molekul dari bagian sel yang satu ke bagian sel yang lain 4) Menetralkan racun (detoksifikasi) Organel sel yang mempunyai fungsi-fungsi di atas yaitu . . . . a. kompleks Golgi b. ribosom c. mitokondria d. retikulum endoplasma e. lisosom

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

57

:

10

Klaim

6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Gustinawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

19 Agustus 2022 08:15

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. Retikulum Endoplasma ada dua jenis yaitu RE halus dan RE kasar. RE halus berfungsi sebagai tempat sintesis lemak, metabolisme karbohidrat dan detoksifikasi serta transportasi molekul-molekul dari bagian sel satu ke bagian sel yang lain. RE kasar berfungsi sebagai tempat sintesis protein karena dipermukaannya terdapat ribosom. Jadi, jawaban yang benar adalah D.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

46

4.8

Jawaban terverifikasi