Rahmat S

21 Juni 2022 05:17

Iklan

Rahmat S

21 Juni 2022 05:17

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut! 1) memakai penulisan sejarah kritis 2) sumber yang digunakan yaitu sumber dari pemerintah belanda 3) bersifat multidisiplin ilmu 4) merupakan sejarah orang belanda di hindia timur (indonesia) ciri-ciri historiografi modern ditunjukkan pada angka …. a. 2 dan 3 b. 1 dan 2 c. 1 dan 3 d. 2 dsn 4 e. 3 dan 4

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

35

:

56

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

21 Juni 2022 08:38

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah c. Berikut penjelasannya ya. Historiografi Indonesia modern dimulai semenjak diselenggarakannya Seminar Sejarah Nasional Indonesia di Kota Yogyakarta yakni yang diadakan oleh Kementerian Pendidikan, Pengadjaran, dan Kebudayaan yang diselenggarakan di Universitas Gadjah Mada dan Universitas Indonesia pada tanggal 14 sampai 18 Desember 1957. Adapun ciri-ciri historiografi modern adalah memakai penulisan sejarah kritis dan bersifat multidisiplin ilmu. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah c. 1 dan 3. Semoga membantu😊


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi