Yolamnda Y

08 Januari 2022 05:19

Iklan

Yolamnda Y

08 Januari 2022 05:19

Pertanyaan

Perhatikan penyataan berikut! (1) Pembuatan minuman teh tubruk (2) Penyaringan air yang bercampur pasir (3) Proses pembuatan garam dapur dari air laut (4) Pemisahan zat yang bercampur dengan kapur barus Pemyataan yang sesuai dengan pemisahan campuran menggunakan cara filtrasi adalah .... A. (1) dan (2) C. (2) dan (4) B. (1) dan (3) D. (3) dan (4)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

52

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Zulfa

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati

23 Januari 2022 14:36

Jawaban terverifikasi

Halo Yolamnda, kakak bantu jawab yaa ^^ Jawaban : A. (1) dan (2) Yuk simak pembahasan berikut agar lebih paham ^^ Filtrasi merupakan metode pemisahan campuran dengan cari penyaringan. Cairan yang terpisahkan dari hasil filtrasi disebut filtrat, sedangkan padatan yang didapat dari proses filtrasi disebut residu. Pembuatan minuman teh tubruk menggunakan cara filtrasi untuk memisahkan air teh dengan bubuk tehnya. Penyaringan air bercampur menggunakan cara filtrasi atau penyaringan untuk memisahkan air dengan pasirnya. Pembuatan garam dapur dari air laut menggunakan proses pemisahan kristalisasi. Pemisahan zat yang bercampur dengan kapur barus menggunakan proses sublimasi.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

36

5.0

Jawaban terverifikasi