Ahmad W

10 Mei 2022 20:48

Iklan

Ahmad W

10 Mei 2022 20:48

Pertanyaan

Perhatikan keterangan berikut! 1) Bertiup pada Oktober-April. 2) Dimanfaatkan para pedagang India untuk berangkat menuju Indonesia. Keterangan di atas terkait dengan salah satu angina yang berperan dalam pelayaran antarpulau pada masa kuno. Angin yang dimaksud adalah... a. angin monsun barat b. angin monsun timur c. angin darat d. angin laut e. angin lembah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

34

:

41

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Listiawan

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

30 Juli 2022 02:53

Jawaban terverifikasi

Jawabannya, a. angin monsun barat Angin muson adalah angin yang berhembus secara periodik dan berganti arah secara berlawanan setiap setengah tahun. Salah satu jenis angin muson adalah Angin muson barat. Angin muson barat bertiup dari benua Asia ke benua Australia yang bertiup pada bulan Oktober hingga bulan April. Angin inilah yang dimanfaatkan oleh pedagang India untuk berlayar menuju Indonesia. Para pedagang India inilah yang membawa agama Hindu dibawa yang disebarkan melalui perdagangan. Kesimpulannya, angin yang dimanfaatkan pedagang India untuk berlayar ke Indonesia yaitu (a) angin muson barat


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi