Gracula R

21 Juli 2022 06:34

Iklan

Gracula R

21 Juli 2022 06:34

Pertanyaan

perhatikan karakteristik hewan berikut ini! 1) tubuh dilindungi oleh kulit bersisi kering 2) bersifat poikiloterm 3) bernapas menggunakan paru-paru 4) vivipar 5) tidak memiliki tulang belakang 6) tidak memiliki alat gerak * ciri khas kelas reptilia ditunjukkan oleh nomor ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

40

:

24

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Zulaihah

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

05 Oktober 2022 09:36

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang benar adalah nomor 1, 2, dan 3.</p><p>&nbsp;</p><p>Kelas reptilia beranggotakan hewan yang merayap atau melata, seperti kadal, buaya, ular, dan kura-kura. Kelas reptilia merupakan kelompok hewan vertebrata (bertulang belakang) yang berdarah dingin (poikiloterm). Ciri-ciri kelas reptilia antara lain:</p><p>▪︎termasuk hewan vertebrata</p><p>▪︎bersifat poikiloterm</p><p>▪︎Memiliki tubuh yang dilindungi oleh kulit bersisik kering.</p><p>▪︎memiliki 4 kaki, kecuali ular</p><p>▪︎berkembangbiak secara ovipar, dan ada yang secara ovovivipar.</p><p>▪︎alat pernapasannya berupa paru-paru.</p><p>▪︎jantungnya memiliki 4 ruang.</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, yang termasuk ciri khas kelas reptilia adalah nomor 1, 2, dan 3.</p>

Jawaban yang benar adalah nomor 1, 2, dan 3.

 

Kelas reptilia beranggotakan hewan yang merayap atau melata, seperti kadal, buaya, ular, dan kura-kura. Kelas reptilia merupakan kelompok hewan vertebrata (bertulang belakang) yang berdarah dingin (poikiloterm). Ciri-ciri kelas reptilia antara lain:

▪︎termasuk hewan vertebrata

▪︎bersifat poikiloterm

▪︎Memiliki tubuh yang dilindungi oleh kulit bersisik kering.

▪︎memiliki 4 kaki, kecuali ular

▪︎berkembangbiak secara ovipar, dan ada yang secara ovovivipar.

▪︎alat pernapasannya berupa paru-paru.

▪︎jantungnya memiliki 4 ruang.

 

Jadi, yang termasuk ciri khas kelas reptilia adalah nomor 1, 2, dan 3.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi