Auladina S

24 Maret 2022 02:01

Iklan

Iklan

Auladina S

24 Maret 2022 02:01

Pertanyaan

perhatikan informasi berikut! sebagai upaya menghadapi revolusi industri 4.0, pemerintah menyelenggarakan kebijakan reformasi agraria dan pelatihan SDM. kebijakan tersebut mengangkut penyelenggaraan program pemberdayaan ekonomi, seperti bantuan sarana produksi, modal, pemasaran dan keterampilan usaha bagi masyarakat. dampak penyelenggaraan kebijakan tersebut bagi masyarakat adalah ..... A. terpenuhinya kesejahteraan melalui pemberian bantuan sosial bagi pemerintah B. menurunnya produktivitas secara keseluruhan kegiatan ekonomi dilakukan pemerintah C. meningkatnya produktivitas serta kualitas tenaga kerja dalam negeri D. Tersedianya sarana dan prasarana untuk memenuhi kebutuhan hidup


2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Anggriani

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

24 Maret 2022 16:16

Jawaban terverifikasi

Halo Auladina S, kakak bantu menjawab ya :) Jawabannya adalah opsi C. Pembahasan Dalam suatu negara kesejahteraan masyarakat merupakan tujuan utama bagi setiap pemerintahannya. Sehingga tidak jarang pemerintah selalu ikut campur dan mengatur kegiatan masyarakat. Pada soal terlihat pemerintah menyelenggarakan kebijakan reformasi agraria dan pelatihan SDM. Kebijakan tersebut mengangkut penyelenggaraan program pemberdayaan ekonomi, seperti bantuan sarana produksi, modal, pemasaran dan keterampilan usaha bagi masyarakat. Adanya kebijakan ini secara tidak langsung dapat mewujudkan kesejahteraan masyarakat. Pemberian bantuan sosial kepada masyarakat dapat mendorong produktivitas dan kualitas masyarakat. Sehingga produk yang dihasilkan dapat semakin baik, harga jual semakin tinggi sehingga penerimaan masyarakat semakin banyak. Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah opsi C yaitu meningkatnya produktivitas serta kualitas tenaga kerja dalam negeri. Terima kasih telah bertanya di Roboguru. Semoga penjelasan ini dapat membantu tetap semangat belajar dan selalu jaga kesehatan ya :)


Iklan

Iklan

Artifa S

22 Maret 2023 04:21

1÷5


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pengertian eksportir dan importir

57

0.0

Jawaban terverifikasi