Sayaka N
15 Desember 2022 15:17
Iklan
Sayaka N
15 Desember 2022 15:17
Pertanyaan
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
00
:
18
:
23
:
30
1
1
Iklan
D. Dian
04 Januari 2023 05:56
Jawaban yang benar adalah C. 10√11 m/s.
Diketahui:
vA = 10 m/s
hA = 100 m
hB = 50 m
Ditanyakan:
vB = ...?
Pembahasan:
Hukum kekekalan energi mekanik menyatakan bahwa, "Jumlah energi potensial dan energi kinetik di titik manapun dalam medan gravitasi yang sama adalah tetap."
Persamaan matematsinya yaitu:
EM1 = EM2
EP1 + EK1 = EP2 + EK2
dimana:
EM1 = energi mekanik awal (J)
EM2 = energi mekanik akhir (J)
EP1 = energi potensial awal (J)
EK1 = energi kinetik awal (J)
EP2 = energi potensial akhir (J)
EK2 = energi kinetik akhir (J)
Maka:
EP1 + EK1 = EP2 + EK2
m.g.hA + ½.m.vA2 = m.g.hB + ½.m.vB2
g.hA + ½.vA2 = g.hB + ½.vB2
(10.100) + (½.102) = (10.50) + ½.vB2
1000 + 50 = 500 + ½.vB2
½vB2 = 1050 - 500
½vB2 = 550
vB2 = 1100
vB = √1100
vB = 10√11 m/s
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!