R I

22 Juli 2022 04:36

Iklan

Iklan

R I

22 Juli 2022 04:36

Pertanyaan

Perhatikan histogram berikut! data penelitian kualitatif yang terdapat pada histogram termasuk jenis data .... a. fakta b. diskrit c. kontinu d. perilaku e. pengetahuan

alt

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Aulia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

18 Agustus 2022 03:09

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah B. Diskrit. Yuk, simak penjelasannya. Penelitian menggunakan metode kuantitatif adalah penelitian yang berhubungan dengan angka statistik, bagan, dan sejenisnya. Data dalam kuantitatif dibedakan menjadi dua jenis, yakni: 1. Data diskrit, data yang nilainya memiliki kemungkinan nilai terbatas dan antar nilai satu dengan yang lainnya terpisah, umumnya bilangan asli, bukan berupa pecahan angka. Contohnya jumlah siswa dalam satu kelas, jumlah anak pustus sekolah. 2. Data kontinu, data yang nilainya memiliki kemungkinan nilai yang tidak terbatas dalam kisaran tertentu, nilainya bisa berupa pecahan. Misalnya, suhu tubuh, waktu terjadinya peristiwa dan sebagainya.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

berikan contoh perilaku dalam menghadapi perubahan sosial yang sesuai dengan karakteristik masyarakat Indonesia.

314

5.0

Jawaban terverifikasi