Melya I

27 Februari 2022 02:48

Iklan

Melya I

27 Februari 2022 02:48

Pertanyaan

perhatikan gejala-gejala penyakit kulit berikut 1 rasa gatal di kulit pada malam hari 2 tampak lepuh -lepuh kecil pada kulit 3 terjadi abrasi pada ruang apabila digaruk atau terkena goresan. berdasarkan gejalanya penyebab gangguan kulit tersebut adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

14

:

49

Klaim

8

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Handoko

16 Maret 2022 02:49

Jawaban terverifikasi

Halo Melya, kakak coba bantu jawab ya. Penyakit kulit dengan gejala seperti pada soal di atas adalah eksim atau dermatitis. Mari kita bahas! Kulit merupakan salah satu organ yang berperan dalam sistem ekskresi karena mengeluarkan keringat. Kulit dapat mengalami gangguan atau penyakit yang disebabkan oleh banyak faktor. Salah satu gangguannya yaitu eksim atau dermatitis. Penyakit ini merupakan suatu gangguan kulit yang memiliki gejala rasa gatal pada malam hari, tampah lepuh kecil pada kulit, terjadi abrasi pada kulit ketika digaruk. Oleh karena itu, penyakit kulit dengan gejala seperti pada soal adalah penyakit eksim atau dermatitis. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Chrstian R

10 Maret 2025 07:45

Hallo melya, kaka bantu jawab ya Penyebab ganguan kulit tersebut adalah C. Alergi terhadap tungau sarcoptes scabei Pembahasaan Skabies adalah penyakit yang diakibatkan oleh reaksi alergi terhadap tungau (Sarcoptes scabei). Penyakit ini ditandai dengan timbulnya rasa gatal pada malam hari, tampak lepuh-lepuh kecil, serta terjadi abrasi yang dikarenakan adanya garukan dan goresan pada ruam. Penyakit ini dapat menular melalui kontak kulit, tidur seranjang, dan menggunakan handuk yang sama dengan orang yang Terinfeksi


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi