Rayyanza A
13 Agustus 2022 07:42
Iklan
Rayyanza A
13 Agustus 2022 07:42
Pertanyaan
1
1
Iklan
S. Tutut
Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Sepuluh Nopember
24 September 2022 14:16
Jawaban : c. trafo step-down tegangan sekunder 50 V
Diketahui :
Vp = 200 V
Np = 800 lilitan
Ns = 200 lilitan
R = 25 ohm
Ditanya :
Jenis trafo dan tegangan sekunder ?
Pembahasan :
Transformator atau Trafo adalah suatu alat listrik yang dapat mengubah taraf suatu tegangan AC ke taraf yang lain.
Vp/Vs = Np/Ns = Is/Ip
dengan
Vp = tegangan primer (volt)
Vs = tegangan sekunder (volt)
Np = jumlah lilitan primer
Ns = jumlah lilitan sekunder
Is = arus listrik sekunder (A)
Ip = arus listrik primer (A)
Maka diperoleh :
Karena jumlah lilitan sekunder lebih sedikit daripada lilitan primer maka jenis trafo adalah step - down.
Vs/Vp = Ns/Np
Vs/200 = 200/800
Vs = 50 volt
Dengan demikian, jenis trafo dan tegangan sekunder yaitu step-down dan 50 volt.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!