Cepra A

16 Juni 2022 05:41

Iklan

Cepra A

16 Juni 2022 05:41

Pertanyaan

Perhatikan gambar di bawah ini! Seorang anak laki-laki meniup balon sekuat­ kuatnya sampai menggelembung tampak seperti gambar di atas. Jumlah udara yang dikeluarkan pada saat melakukan aktivitas tersebut adalah ..... A. 500 mL C. 4.800 mL B. 1.200 mL D. 6.000 mL

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

29

:

40

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Tanggara

Mahasiswa/Alumni Universitas Atma Jaya Yogyakarta

16 Juni 2022 09:36

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah B. 1.200 ml. Udara yang masuk dan keluar saat berlangsungnya pernapasan disebut udara pernapasan atau volume udara tidal. Pada orang dewasa, rata-rata volume tidal seseorang adalah 500 ml. Namun saat manusia mengembuskan napas kuat-kuat, maka volume udara yang dikeluarkan dari dalam tubuh dapat mencapai 1.500 ml. Udara tersebut disebut dengan udara suplementer. Kapasitas pernapasan bisa berbeda tergantung dari usia, jenis kelamin, serta aktivitas sehari-hari. Misalnya, atlet kapasitas total paru-parunya pasti akan lebih tinggi dibanding dengan orang biasa. Begitu juga anak-anak, yang kapasitas total paru-parunya akan lebih rendah dibanding orang dewasa. Oleh karena itu, jika volume udara yang maksimal dikeluarkan oleh orang dewasa sekitar 1.500 ml, maka pada anak-anak sekitar 1.200 ml. Jadi, jawabannya adalah B. 1.200 ml.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Kemungkinan keturunan anak laki-laki mengalami buta warna dari pernikahan seorang laki-laki normal dengan seorang wanita buta warna ialah...

67

5.0

Jawaban terverifikasi