Athar M
28 Januari 2023 10:14
Iklan
Athar M
28 Januari 2023 10:14
Pertanyaan
12
1
Iklan
D. Dian
02 Mei 2023 09:11
Jawaban yang benar adalah D. 14
Diketahui:
lb = 0,2 m
lk = 2,8 m
F = 500 N
Ditanyakan:
KM = ...?
Pembahasan:
Pesawat sederhana merupakan alat mekanik yang bisa mengubah arah atau besaran dari sebuah gaya. Salah satu contoh alat yang menerapkan prinsip pesawat sederhana adalah tuas.
Untuk menentukan keuntungan mekanis pada tuas dapat menggunakan rumus berikut ini.
KM = w/F = lk/lb
dimana:
KM = keuntungan mekanis
w = beban (N)
F = gaya (N)
lk = lengan kuasa (m)
lb = lengan beban (m)
Maka:
KM = lk/lb
KM = 2,8/0,2
KM = 14
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!