Keysha F

11 Juni 2022 12:42

Iklan

Iklan

Keysha F

11 Juni 2022 12:42

Pertanyaan

perhatikan gambar berikut. Proyeksi vektor AB pada AD adalah ... A. AD B. DC C. AP dengan P pada AD sedemikian sehingga BP tegak lurus AD D. AP dengan P pada AB sedemikian sehingga DP tegak lurus AB E. BP dengan P pada AD sedemikian sehingga BP tegak lurus AD

alt

81

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Nuryani

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

22 Juni 2022 07:31

Jawaban terverifikasi

Jawaban: C Ingat! Proyeksi ortogonal terjadi apabila bidang proyeksi mempunyai sudut tegak lurus terhadap proyektornya. Misalkan terdapat P pada vektor AD sedemikian sehingga BP tegak lurus AD, maka proyeksi vektor ortogonal AB pada vektor AD adalah vektor AP. perhatikan gambar di bawah ini. Jadi jawabannya adalah C.

alt

Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan logaritma ^(1/2)log(x²−3)<0 adalah .... a. −3 b. −2 c. −1 d. 2 e. 3

18

0.0

Jawaban terverifikasi