Felis L

16 Mei 2022 12:47

Iklan

Felis L

16 Mei 2022 12:47

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut : Organ yang homolog dengan gambar di atas adalah .... A. sayap kelelawar B. sayap belalang C. sayap capung D. sayap jangkrik E. sayap kupu-kupu

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

34

:

50

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Tami

17 Mei 2022 07:55

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah A. sayap kelelawar. Evolusi adalah perubahan pada struktur tubuh makhluk hidup yang berlangsung secara perlahan dan dalam waktu yang sangat lama. Teori evolusi diperkuat dengan bukti petunjuk adanya evolusi. Petunjuk evolusi salah satunya adalah homologi. Homologi diartikan sebagai kesamaan struktur yang dimiliki oleh beberapa spesies makhluk hidup dan dihasilkan dari nenek moyang yang sama. Jadi pada homologi, terdapat organ yang struktur asalnya sama namun fungsinya berbeda. Gambar pada soal dapat terlihat bahwa adanya persamaan struktur pada setiap anggota gerak atas yang dimiliki oleh vertebrata hal ini menunjukkan bahwa vertebrata berasal dari nenek moyang yang sama namun fungsi dari setiap organ ini berbeda. Misalnya anggota gerak atas ikan paus digunakan untuk berenang sedangkan pada manusia digunakan untuk memegang barang. Begitupula dengan sayap kelelawar yang memiliki struktur sama dengan anggota gerak pada gambar soal namun fungsi nya untuk terbang. Dengan demikian, organ yang homolog dengan gambar adalah sayap kelelawar.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi