Chelonia I

26 April 2022 10:04

Iklan

Chelonia I

26 April 2022 10:04

Pertanyaan

perhatikan gambar berikut! jamur yang berperan untuk membuat kecap tempel dan antibiotik penisilin berturut adalah

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

27

:

36

Klaim

40

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Tyas

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

27 April 2022 08:30

Jawaban terverifikasi

Hai Chelonia, kakak bantu jawab ya. Jamur yang berperan untuk membuat kecap, tempe, dan antibiotik penisilin berturut-turut adalah nomor 2, 3, dan 5. Berdasarkan ciri hifa dan cara reproduksinya, Kingdom Fungi dibagi menjadi 4 divisi, yaitu Zygomycota, Ascomycota, Basidiomycota, dan Deuteromycota. Jamur Zygomycota memiliki hifa tidak bersekat dan alat perkembangbiakan berupa sporangium yang berbentuk bulat, contohnya adalah ๐˜™๐˜ฉ๐˜ช๐˜ป๐˜ฐ๐˜ฑ๐˜ถ๐˜ด ๐˜ฐ๐˜ณ๐˜บ๐˜ป๐˜ข๐˜ฆ (nomor 3) yang dimanfaatkan untuk pembuatan tempe. Sedangkan jamur Ascomycota mempunyai ciri hifa bersekat dan memiliki askus berbentuk seperti kipas, contohnya ๐˜ˆ๐˜ด๐˜ฑ๐˜ฆ๐˜ณ๐˜จ๐˜ช๐˜ญ๐˜ญ๐˜ถ๐˜ด ๐˜ธ๐˜ฆ๐˜ฏ๐˜ต๐˜ช๐˜ช (nomor 2) yang dimanfaatkan untuk membuat kecap dan ๐˜—๐˜ฆ๐˜ฏ๐˜ช๐˜ค๐˜ช๐˜ญ๐˜ญ๐˜ช๐˜ถ๐˜ฎ ๐˜ฏ๐˜ฐ๐˜ต๐˜ข๐˜ต๐˜ถ๐˜ฎ (nomor 5) untuk pembuatan antibiotik penisilin. Dengan demikian, jamur yang berperan untuk membuat kecap, tempe, dan antibiotik penisilin berturut-turut adalah nomor 2, 3, dan 5. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

841

5.0

Jawaban terverifikasi