Riftan A

27 Juli 2022 04:09

Iklan

Riftan A

27 Juli 2022 04:09

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Gambar di samping menunjukkan kubus ABCD.EFGH, dengan AB = 8 cm maka diperoleh: 1) Volume kubus 512 cm³ 2) Bidang BEG sejajar dengan bidang ACH 3) Luas bidang diagonalnya 64√2 cm² 4) Garis CH memotong bidang BEG Pernyataan yang benar adalah .... a. 1, 2, dan 3 b. 1 dan 3 c. 2 dan 4 d. 4 e. semua jawaban benar

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

49

:

48

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Sarah

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka

28 Oktober 2022 09:04

Jawaban terverifikasi

Jawaban: a. 1, 2 dan 3 Konsep! * Volume kubus = sisi³ * Panjang bidang diagonal kubus = s√2 * Luas bidang diagonal kubus = s√2 × s * Dua bidang dikatakan sejajar, jika kedua bidang tersebut tidak mempunyai satu temu. * Garis memotong bidang jika garis melalui bidang, sehingga terdapat dua titik potong pada bidang. Pembahasan: Volume kubus = sisi³ = (8 cm)³ = 512 cm³ Pernyataan 1) benar Dua bidang dikatakan sejajar, jika kedua bidang tersebut tidak mempunyai satu temu. Bidang BEG sejajar dengan ACH. Pernyataan 2) benar Panjang bidang diagonal kubus = s√2 = 8√2 cm Luas bidang diagonal kubus = s√2 × s = 8√2 cm × 8 cm = 64√2 cm² Pernyataan 3) benar Garis memotong bidang jika garis melalui bidang, sehingga terdapat dua titik potong pada bidang. Pernyataan 4) salah Jadi, pernyataan yang benar adalah 1), 2) dan 3).


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Nilai dari |−7+4|=… A. 3 B. −3 C. 11 D. −4 E. 4

90

5.0

Jawaban terverifikasi