Mila P

15 Mei 2022 03:03

Iklan

Mila P

15 Mei 2022 03:03

Pertanyaan

Perhatikan gambar ayunan tali berikut! Pernyataan yang benar berkaitan dengan frekuensi dan perioda getaran tersebut adalah .... a. f(1) = f(2) dan T(1) = T(2) b. f(1) > f(2) dan T(1) < T(2) c. f(1) < f(2) dan T(1) > T(2) d. f(1) > f(2) dan T(1) > T(2)

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

49

:

45

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Almutawakkil

15 Mei 2022 11:10

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B. Frekuensi getaran adalah banyaknya getaran yang terjadi tiap detik. Frekuensi getaran pada bandul dipengaruhi oleh panjang tali (l) dan percepatan gravitasi (g) seperti dirumuskan dalam persamaan berikut. Periode menyatakan waktu selama terjadi satu kali getaran. Sehingga, nilai periode sama dengan perbandingan antara waktu (t) per banyaknya getaran (n). Nilai periode berkebalikan dengan frekuensi. f = 1/2π(√g/l) T = 1/f = 2π(√l/g) Keterangan : f = frekuensi (Hz) T = periode (s^-1) g = percepatan gravitasi (m/s²) l= panjang tali Berdasarkan persamaan di atas dapat diketahui hubungan panjang tali dengan frekuensi dan periode bahwa : 1. Semakin panjang tali yang digunakan: frekuensi (f) semakin kecil dan periode semakin besar 2. Semakin pendek tali yang digunakan: frekuensi (f) semakin besar dan periode semakin kecil 3. Gaya gravitasi semakin besar: frekuensi (f) semakin besar dan periode semakin kecil 4. Gaya gravitasi Semakin kecil: frekuensi (f) semakin kecil dan periode semakin besar Dari penjelasan diatas, dapat kita simpulkan bahwa f(1) > f(2) dan T(1)<(T2). Jadi, jawaban yang benar adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Berapa kalor yang dilepaskan 40 g besi jika suhunya turun dari 90°C menjadi 60°C? (kalor jenis besi 450 J/kg °C)

172

5.0

Jawaban terverifikasi