Subar S

24 Januari 2022 00:21

Iklan

Subar S

24 Januari 2022 00:21

Pertanyaan

Perhatikan beberapa perubahan berikut! (1) Besi berubah menjadi magnet. (2) Ketika kayu terkena air, lama-lama menjadi lapuk (3) Beras ditumbuk menjadi tepung (4) Sampah dalam penyimpanan menghasilkan bau (5) Gula dipanaskan menjadi karamel Yang termasuk perubahan kimia adalah.... a. (2), (4), dan (5) b. (2), (3), dan (5) c. (1), (3), dan (5) d. (1), (2), dan (3)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

53

:

25

Klaim

10

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Marlina

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Padang

29 Januari 2022 12:36

Jawaban terverifikasi

Halo Subar S, kakak bantu jawab ya :) jawab : A. (2), (4), dan (5) Ayo simak pembahasan berikut agar kamu lebih paham ya ^_^ Perubahan bentuk zat terdiri dari 2 jenis, yaitu : 1. Perubahan fisika Perubahan fisika merupakan perubahan bentuk atau ukuran suatu zat namun tidak menghasilkan zat baru. Perubahan fisika berupa membeku, mencair, menguap, mengembun, menyublim, dan mengkristal. Contoh : air dengan wujud cair dapat membeku ketika dimasukkan ke dalam kulkas, hal ini berarti air mengalami perubahan fisika yaitu bentuk dan ukurannya berubah, namun sifat dan struktur zatnya tetap sama. Selain itu, air tersebut juga dapat kembali menjadi wujud cair ketika dipanaskan. Contoh lainnya yaitu pembuatan tepung dari beras karena tidak menghasilkan zat baru. 2. Perubahan Kimia Perubahan kimia merupakan perubahan bentuk ataupun ukuran, serta menghasilkan suatu zat baru. Selama terjadi perubahan kimia, massa zat sebelum reaksi akan tetap sama dengan massa zat sesudah reaksi. Contoh : besi yang berkarat, kayu menjadi lapuk, makanan dan minuman yang menjadi basi dan bau, gula dipanaskan menjadi karamel, dan lain sebagainya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

28

5.0

Jawaban terverifikasi