Fera A

12 Oktober 2021 12:37

Iklan

Fera A

12 Oktober 2021 12:37

Pertanyaan

Perhatikan beberapa organisasi berikut! (1) Perindra (2) Gerindo (3) Partai Nasional Indonesia (4) GAPI Organisasi pergerakan nasional yang muncul pada periode bertahan ditunjukkan oleh nomor? a. (1) dan(2) b. (1) dan (3) c. (2) dan(3) d. (2) dan(4) d. (3) dan(4)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

39

:

34

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Hanan P

15 Oktober 2021 16:50

Jawaban terverifikasi

Halo Fera A Ka2 bantu jawab, ya Pada masa perjuangan pergerakan nasional Indonesia, periode bertahan adalah kurun waktu yang menandakan akhir penghujung para organisasi pergerakan nasional sebelum kedatangan bangsa Jepang. Kurun waktu periode awal ini adalah antara tahun 1939; yaitu saat organisasi terakhir yang dianggap radikal di masa kolonial Hindia-Belanda telah dibubarkan, hingga tahun 1942; yaitu saat kedatangan bangsa Jepang yang menandakan berakhirnya pemerintahan kolonial. Beberapa organisasi penting yang ada di periode ini adalah GERINDO (Gerakan Indonesia), PARINDRA (Partai Indonesia Raya), GAPI (Gabungan Politik Indonesia), dan Taman Siswa (National Onderwijs Instituut). Periode bertahan ditandai dengan ciri khas organisasi dan tujuan perjuangannya yang tarik ulur antara memperjuangkan agenda kemerdekaan dan menaati peraturan kolonial yang berlaku. Sebagai contoh, GERINDO mengusung konsep “Oposisi Loyal” dalam parlemen Volksraad terhadap pemerintah kolonial Hindia-Belanda. Selain itu, salah satu kader PARINDRA menyuarakan petisi yang terkenal berjudul “Petisi Soetarjo” yang ingin menyuarakan kesetaraan kedudukan pemerintahan. Sementara itu, GAPI mendorong warga kolonial untuk aktif dalam berparlemen. Upaya-upaya tersebut menggambarkan agenda kemerdekaan bangsa Indonesia yang berlangsung melalui prosedur tata hukum yang ada, seperti parlemen dan diplomasi. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D. Mapel: Sejarah kelas: 11 SMA Topik: Pendidikan dan Pergerakan Nasional Semoga Membantu Ya : )


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi