Hilya H

31 Maret 2024 15:26

Iklan

Iklan

Hilya H

31 Maret 2024 15:26

Pertanyaan

Perhatikan beberapa adaptasi tumbuhan berikut! I. Menutup daunnya pada malam hari II. Memiliki daun yang berbentuk seperti duri III. Menyimpan air di dalam batangnya IV. Memiliki batang yang berongga Adaptasi yang dilakukan oleh kaktus adalah .... A. I dan II B. I dan III C. II dan III D. III dan IV


7

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Dela A

Community

31 Maret 2024 15:27

Jawaban terverifikasi

<p><strong>Jawaban: C. II dan III</strong></p><p><br>Pembahasan:<br>Kaktus beradaptasi di lingkungan yang kering dengan cara menyimpan air&nbsp;<br>di dalam batangnya dan memiliki daun yang berbentuk seperti duri. Hal itu&nbsp;<br>bertujuan untuk mengurangi kehilangan atau penguapan air yang&nbsp;<br>berlebihan.</p>

Jawaban: C. II dan III


Pembahasan:
Kaktus beradaptasi di lingkungan yang kering dengan cara menyimpan air 
di dalam batangnya dan memiliki daun yang berbentuk seperti duri. Hal itu 
bertujuan untuk mengurangi kehilangan atau penguapan air yang 
berlebihan.


Iklan

Iklan

Sumber W

Silver

31 Maret 2024 18:46

Jawaban terverifikasi

<p>jawaban yang tepat adalah C. II dan III</p><p>&nbsp;</p><p>Penjelasan :</p><p>Cara kaktus beradaptasi adalah dengan</p><ul><li>memiliki daun yang berbentuk duri untuk mengurangi penguapan,</li><li>memiliki batang berlapis lilin untuk mempertahankan kadar air,</li><li>memiliki batang yang tersusun oleh jaringan spon untuk menyimpan cadangan air,</li><li>serta memiliki akar yang sangat panjang dan tersebar di tanah untuk menyerap air dan mineral</li></ul>

jawaban yang tepat adalah C. II dan III

 

Penjelasan :

Cara kaktus beradaptasi adalah dengan

  • memiliki daun yang berbentuk duri untuk mengurangi penguapan,
  • memiliki batang berlapis lilin untuk mempertahankan kadar air,
  • memiliki batang yang tersusun oleh jaringan spon untuk menyimpan cadangan air,
  • serta memiliki akar yang sangat panjang dan tersebar di tanah untuk menyerap air dan mineral

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Rogu menemukan sebuah tanaman jagung (Zea mays). Ketika cuaca panas, Rogu melihat tanaman jagung tersebut menggulungkan daunnya. Tujuannya adalah untuk mengurangi penguapan. Tumbuhan lain yang memiliki cara adaptasi sama dengan jagung (Zea mays) adalah …. A. tebu dan padi B. mahoni dan jati C. jati dan tebu D. D. padi dan mahoni

6

0.0

Jawaban terverifikasi