Cepra A

17 April 2022 09:20

Iklan

Cepra A

17 April 2022 09:20

Pertanyaan

Perbedaan antara arteri dan vena yang benar adalah . . .. a. arteri memiliki klep yang melekat pada dindingnya, sedangkan vena tidak memiliki klep b. arteri memiliki dinding yang lebih tipis daripada vena c. arteri membawa darah yang kaya 02 dan vena membawa darah yang kaya C02 d. arteri membawa darah pada tekanan rendah dan vena pada tekanan tinggi e. arteri terletak di atas permukaan tubuh, sedangkan vena letaknya lebih dalam

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

14

:

11

Klaim

6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Endang

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

18 April 2022 08:37

Jawaban terverifikasi

Halo Cepra! Kakak bantu jawab ya Jawaban yang benar adalah C. Perbedaan pembuluh arteri dan vena adalah sebagai berikut 1. Letaknya, pada arteri letaknya cenderung tersembunyi di dalam tubuh, sedangkan pada vena letaknya dekat permukaan tubuh dan tampak kebiru-biruan. 2. Aliran darah pada arteri keluar jantung, sedangkan pada vena arahnya masuk ke jantung. 3. Pada arteri kaya akan oksigen kecuali pada arteri pulmonalis, sedangkan pada vena kaya akan karbon dioksida kecuali vena pulmonalis. 4. Katup pada arteri berjumlah satu, sedangkan pada vena banyak disepanjang pembuluh. 5. Dinding arteri tebal, kuat dan elastis sedangkan pada vena tipis dan tidak elastis. 6. Jika darah keluar tubuh, maka pada arteri akan memancar, dan pada vena darah akan menetes. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah C. Semoga membantu, ya! :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi