Emran E

15 Juni 2022 02:02

Iklan

Emran E

15 Juni 2022 02:02

Pertanyaan

Perang Dunia I terjadi disekitar tahun 1914-1918. sebab khusus terjadinya Perang Dunia I adalah… a. gagalnya pemberontakan yang dipimpin oleh pemberontak Serbia b. adanya senjata baru dari bahan kimiayang mampu digunakan dalam perang c. terbunuhnya gavelo principe pada saat kunjungan ke Serbia d. terbunuhnya pangeran Franz Ferdinand oleh pemberontak Serbia e. serangan Jerman ke Polandia akibat penolakan perjanjian Versailles

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

03

:

36

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Made

19 Juni 2022 10:54

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah d. terbunuhnya pangeran Franz Ferdinand oleh pemberontak Serbia Pembahasan: Perang Dunia I merupakan peristiwa besar dunia yang mempunyai pengaruh secara global dalam segala aspek kehidupan. Perang Dunia I berlangsung selama 5 tahun, mulai dari 1914 hingga 1918. Ada dua pihak utama yang terlibat di Perang Dunia I, yaitu Aliansi Sekutu (Inggris, Italia, Perancis, Rusia) dan Aliansi Sentral (Jerman, Austria-Hongaria,Turki). Sebab khusus terjadinya Perang Dunia I karena adanya pembunuhan Pangeran Franz Ferdinand dari Kerajaan Austria-Hongaria oleh anggota Pemuda Serbia-Bosnia pada 1914. Dengan demikian, jawaban yang paling tepat adalah D


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

29

5.0

Jawaban terverifikasi