Rahmat S

24 Juni 2022 13:39

Iklan

Rahmat S

24 Juni 2022 13:39

Pertanyaan

Peradaban yunani kuno memiliki 2 polis utama, yaitu sparta dan athena yang masing-masing memiliki kekuasaan tersendiri. salah satu ciri khas dari 2 polis tersebut adalah….

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

48

:

40

Klaim

7

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Setyaningsih

25 Juni 2022 04:58

Jawaban terverifikasi

Halo Rahmat S, kakak bantu jawab ya. Salah satu ciri dari kedua polis di Yunani Kuno adalah mengenal ilmu pemerintahan. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Peradaban Yunani Kuno merupakan salah satu peradaban besar dunia. Peradaban Yunani Kuno terdiri dari 2 polis atau negara kota. Kedua polis tersebut adalah Sparta dan Athena. Salah satu ciri yang dimiliki oleh kedua polis tersebut adalah telah mengenal sistem pemerintahan. Bangsa Sparta membentuk pemerintahan dengan penaklukkan wilayah. Bangsa Sparta dikenal sebagai orang-orang yang g i l a perang dan suka menaklukan daerah-daerah di sekitarnya. Pertama mereka menaklukkan Messenia, Arkadia, Argos, dan dengan. selanjutnya Sparta dapat berkuasa di Peloponnesos. Sparta menerapkan sistem pemerintahan oligarki, dengan dua raja yang saling berbagi kekuasaan, lima efor yang memegang kekuasaan cukup besar, dan gerousia, yaitu dewan para tetua. Sementara itu, pada abad ke-6 SM bangsa Athena mengembangkan sistem baru yang dikenal dengan demokrasi. Dengan demikian,Salah satu ciri dari kedua polis di Yunani Kuno adalah mengenal ilmu pemerintahan. Semoga membnatu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi