Salsabilla R

25 Maret 2022 03:41

Iklan

Salsabilla R

25 Maret 2022 03:41

Pertanyaan

Peradaban Amerika Kuno salah satunya didukung oleh suku inca, pusat peradabannya sekarang ini berada di negara... a. Argentina b. Brasil c. Chile d. Meksiko e. Peru

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

34

:

31

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

G. Fitri

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

04 April 2022 17:17

Jawaban terverifikasi

Hai Salsabilla R, Kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah E. Peru Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Peradaban Inca merupakan peradaban awal yang berada di Amerika Selatan yang berpusat di Peru hari ini. Peradaban ini seringkali disebut dengan nama Tiwantinsuyu yang sudah ada sejak awal abad ke-5 M. Mengenai perkembangan kepercayaan, mereka menyembah dewa dimana salah satunya ialah dewa tertinggi, dewa matahari. Semoga membantu ya 😊


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

29

5.0

Jawaban terverifikasi