Natasya W

04 Agustus 2020 07:39

Iklan

Natasya W

04 Agustus 2020 07:39

Pertanyaan

penyebab runtuhnya uni Soviet

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

17

:

00


3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

G. Fitri

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

27 Januari 2022 21:38

Jawaban terverifikasi

Hai Natasya W, Kakak bantu jawab ya. Penyebab runtuhnya Uni Soviet dilatarbelakangi oleh faktor politik, ekonomi, militer, dan sosial. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan dibawah. Uni Soviet ialah mantan negara adidaya dalam Perang Dunia bersama dengan Amerika Serikat. Negara ini dulunya terbesar di dunia yakni seperenam dari permukaan bumi. Namun dalam perkembangannya, Uni Soviet mengalami keruntuhannya yang dilatarbelakangi oleh beberapa faktor yakni: 1. Faktor politik. Terutama saat Mikhail Gorbachev diangkat menjadi sekretaris jenderal pada 11 Maret 1985 dengan cita-citanya ialah mengidupkan ekonomi yang mati dari US. Kebijaknnya ialah dengan adanya Glasnot (keterbukaan) dan perestroika (restrukturisasi). Hal inillah yang berdampak pada runtuhnya tirai besi dari US. 2. Faktor ekonomi. Dimana dengan adanya super inflasi dan penurunan tajam harga minyak yang membuat US sangat terpuruk. 3. Faktor militer ialah dengan adanya anggaran yang meningkat dari miliet soviet sedangkan negara sedang sulit saat itu. 4. Faktor sosial yakni dengan muaknya rakyat US dengan adanya korupsi yang terjadi di negaranya. Semoga membantu ya 😊


Iklan

Agnes J

Level 22

05 Agustus 2020 02:12

saat masa kejayaannya Uni Soviet berhasil mengeluarkan paham komunisme ke negara-negara di Eropa Timur Uni Soviet yang saat itu sudah besar melakukan perang dingin melawan Amerika Serikat namun pada akhirnya Uni Soviet kalah dalam perang dingin dan berhasil runtuh pada tanggal 26 Desember 1991. sehingga wilayah Uni Soviet menjadi miskin berikut adalah lima faktor Uni Soviet bisa runtuh: 1. rakyat yang tidak memiliki rasa nasionalisme yang tinggi 2. pemerintahan yang totaliter 3. kemiskinan melanda Uni Soviet 4.kebijaka gorbachev 5. bubarnya Pakta Warsawa


Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!